Raiden Ei (Bahasa Jepang: 雷電影), juga dipanggil dengan nama Archonnya Beelzbul, adalah Dewa Keabadian dan Archon Electro saat ini yang memimpin Inazuma. Ei adalah anggota dari The Seven, dan sekarang bekerja sebagai Raiden Shogun dari Inazuma.
Saudara kembar Ei, Raiden Makoto atau Baal, meninggal 500 tahun yang lalu dalam bencana cataclysm. Setelah kehilangan itu, Ei menggantikan Makoto atas nama "Baal."
Sejak Ei mengisolasi dirinya untuk meditasi dalam Plane of Euthymia, wadah miliknya yang mengurus permasalahan masyarakat. Dan sejak kejadian yang terjadi pada bagian kedua dari Chapter Imperatrix Umbrosa, Ei memutuskan untuk kembali kepada dirinya sendiri dan bekerja sama dengan Shogun, yang memiliki kesadaran tersendiri, untuk membuat Inazuma menjadi negara yang maju.