Genshin Impact Wiki Indonesia
Advertisement

Pertemuan Tak Terduga adalah quest kedua di cerita Quest Archon Teyvat Prolog: Bagian II - Demi Hari Esok Tanpa Air Mata.

Langkah[]

  1. Tinggalkan markas Knights of Favonius
  2. Bicara dengan Paimon
  3. Temukan orang mencurigakan itu
  4. Bicara dengan Paimon
  5. Gunakan Elemental Sight untuk menemukan orang mencurigakan

Dialog[]

UI Quest Deskripsi Quest

Kalian kembali ke Mondstadt dan melihat konflik antara Grand Master Jean dengan Fatui. Kamu kemudian menceritakan penemuan air mata Dvalin kepada Jean. Jean kemudian meminta bantuan kamu untuk menyelidiki Stormterror Dvalin.
Paimon: Ada satu hal yang enggak kamu kasih tahu ke mereka.
Paimon: Naga dan kristal itu bukan satu-satunya hal yang kita jumpai.
Icon Dialogue Talk Aku mau melakukan investigasi sendiri dulu.
Icon Dialogue Talk Kurasa orang itu bukan orang jahat.
Paimon: Jadi kamu juga ingat laki-laki berpakaian hijau itu ya!
Paimon: Orang itu kelihatan sama seperti laki-laki di bawah sana!
Icon Dialogue Talk Warna hijaunya sama persis, benar-benar sebuah kebetulan.
Paimon: Coba deh lihat! Iya, kan?
Paimon: Tapi ... tunggu sebentar ... Itu ....
Paimon: Itu sih memang dia!
Icon Dialogue Talk Ya ... sepertinya memang dia sih ....
Paimon: Apa!?

(saat investigasi)
Paimon: Orang hijau itu hilang ....
Paimon: Ayo pakai Elemental Sight buat melacaknya.
Paimon: Jejaknya sampai ke tembok ini ... Apa dia memanjat dari sini?
Icon Dialogue Talk Ayo kejar dia!

Riwayat Perubahan[]

Rilis di Versi 1.0
Advertisement